Selasa, 09 November 2010

SMADA DAN KENANGAN MANIS X-3

        Dijalan HOS Cokroaminoto No.9 Bojonegoro itulah tempat dan letaknya dimana terdapat sekolah SMA NEGERI 2 BOJONEGORO dengan bangunan tua dan bentuk yang khas membuat saya memandang seolah olah seperti Rumah Sakit, karena suasana yang sejuk, nyaman, dan terdapat lorong lorong hingga sampai kelas.Saat waktu pendaftaran itu suasana di sekolah SMA NEGERI 2 BOJONEGORO sangat sesak dan rame karena padatnya calon siswa-siswi dan wali murid dari berbagai SMP di bojonegoro,serta juga ada dari luar kota bojonegoro.Namun Saya terlintas memandang seseorang laki laki berbadan kurus menaiki sepeda motornya. ternyata dia orang yang ketika setelah pulang dari bimbingan pelajaran di suatu Lembaga bimbingan pelajaran saya den teman saya selalu mengajak balapan sepeda motor,Saya memiliki kenangan saat pendaftaran di SMA NEGERI 2 BOJONEGORO adalah saat itu saya dan teman saya 2 orang pergi mendaftar di SMA 2 BOJONEGORO Kami kemana mana selalu bersama mengikuti informasi posisi Letak kami di SMA 2. namun dari 3 oran tersebut hanya saya yang masuk sekolah SMA NEGERI 2 BOJONEGORO dan mereka waktu itu meledeki saya karena mereka berdua tidak masuk di SMADA dan mereka satu sekolah di SMA NEGERI 4 BOJONEGORO dan satu kelas lagi.

      Saat awal pertama hari masuk SMA NEGERI 2 BOJONEGORO saya sangat deg-degAn Karena belum mengenal teman teman dari SMP lainnya. Saat itu Saya masuk di kelas X-3 ternyata anak anak di dalam kelas X-3 siswanya sangat pendiam pendiam dan bertampang seorang yang jenius dan agamis.saat itu Saya duduk dengan seorang Laki Laki yang berkulit putih serta kecil itu, anehnya saat saya ajak berbicara dia sering tidak menjawab dan kalau menjawab dengan nada yang kecil dan lembut, namun pada akhirnya karena dia selalu saya ajak bicaraakhirnya dia juga berani bicara dengan teman teman yang lainnya.  alangkah terkejutnya waktu itu ternyata saya sekelas dengan seorang yang ketika setelah pulang dari bimbingan selalu saya ajak balapan, namu di balik wajah wajah yang jenius, agamis ternyata mereka sangat lucu ketika berseragam saat MOS wakyu itu saya ingin tertawa namun Saya juga memakai seragam yang sama. ketika Waktu MOS di dalam kelas ada seorang anak dari SMP luar kota yang Hitam, kecil dan duduk di belakang sendiri yang selalu membantah apa yang diperintahkan Kakak MPK dia selalu membantah dan menolak, sehingga membuat teman sekelas terbawa emosi, namun membuat kelas terasa penuh warna dan sensasi

    Lama kelamaan akhirnya kami sekelas cepat mudah mengenal satu dengan yang lainnya, saat itu kelas X-3 memiliki seorang ketua kelas perempuan tapi memiliki jiwa seorang ank laki laki, dan saat ini dia menjabat sebagai ketua OSIS SMA NEGERI 2 BOJONEGORO karena memiliki sifat tegas dan pemberani, pagi itu adalah waktu pelajaran Bahasa Indonesia dimana Gurunya adalah seorang guru perempuan yang usianya masih tergolong muda dari guru lainnya Namanya Bu Wahyu Herdiana. saat itu Bu Wahyu Herdiana menerangkan Namun Mulyadi dan Rian bicara teus ketika diterangkan sehinggga membuat Bu wahyu meledek Si Mulyadi dan Rian Namun Si Zakta menambah nambahi untuk membantu Si Mul dan Rian yang di ledek Bu wahyu sehingga tidak di bayangkan Guru diledek i oleh teman sekelas saya A'hihihi. di kelas X-3 saya memiliki teman akrab yang selalu membantu saya saat kesusahan apalagi dia jago pelajaran Matematika dan semenjak kenal dia saya  mengikuti latihan pencak silat higga ia selau melatih saya dengan sabar dan santai Dia adalah HARYOTO P.N. saya memeliki kenalan kakak kelas bernama arci waktu itu saat istirahat ia mengkoordinir yang ingin ikut OutSIDer.Kekompakkan kelas kami sangat baik karena anak anak di kelas X-3 saling menghormati antar teman sehingga sulit untuk melupakan Kenangan kenagan indah waktu di kelas X-3 contohnya Touring ke Tuban,Acara makan bersama,dan buka bersama waktu di bulan puasa. sehingga "KUALITAS TANPA BATAS UNTUK X-3"

   perasaan saya naik kelas XI rasanya sedih karena harus bepisah dengan teman teman kelas X-3 dimana banyak kenangan kenangan manis yang sulit dilupakan karena banyak teman sepuluh tiga yang berbeda kelas dengan saya namun saya sekelas lagi dengan teman yang selalu mengajak balapan sepeda motor waktu pulang les yang bernama DEWANGGA P.P..Namun di kelas XI saya memiliki teman yang baik dan suka menghargai satu dengan lainnya Kami membuat GROUP yang bernama SOMPRET yang beranggotakan Febri, Aga, Aditi, Dana, Bagus, dan saya sendiri BAYU SEPTIAN WIDADA kami selalu melewati masalah bersama dengan santai, tertawa, bercanda,.

0 komentar:

Posting Komentar